RISIKO BIAS DALAM TINJAUAN SISTEMATIK Bias adalah kesalahan sistematis atau penyimpangan dari kebenaran. Dikarenakan tinjauan sistematis bergantung pada studi yang disertakan, oleh karena itu studi dengan bias yang besar akan menghasilkan tinjauan yang menyesatkan. Oleh karena itu, setiap studi yang disertakan harus dinilai untuk risiko bias. Risiko bias (Risk of bias) tidak sama dengan ketidaktepatan … Continue reading “Langkah 7: Assess Studies For Risk Of Bias”